Selasa, 10 Desember 2019

WISATA EDUKASI KELAS 6

Hari Selasa 10 Desember 2019 siswa kelas 6 SDN Sawah Besar 02 mengikuti kegiatan wisata edukasi di Candi Prambanan.
Berangkat dari Semarang sekitar pukul 06.00 sampai di Candi Prambanan pukul 09.00 WIB.





Setelah melihat,belajar sekaligus menikmati kemegahan dan keindahan Candi Prambanan acara dilanjutkan dengan wisata wahana air di Tirtonirmolo Prambanan.



Setelah puas bermain air wisata dilanjutkan ke Tebing Breksi Jogjakarta.


Siswa kelas 6 terlihat puas menikmati serangkaian acara wisata edukasi kali ini.Sebelum kembali ke Semarang acara dilanjutkan dengan makan malam di rumah makan Joglo Prambanan.



Alhamdulillah sekitar pukul 21.30 rombongan sampai kembali di Semarang.